Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2020

Mengenal Bahasa Pemrograman PHP

  info php Hai sobat, jumpa lagi di blog saya blog yang saya buat terjun.asia, dalam episode kali ini saya akan menjelaskan apa itu bahasa pemrograman php dan dari mana asal usul dari bahasa pemrograman php dan apa yang membuatnya populer untuk saat ini . Dalam cerita saya ini saya akan meringkas sedikit bagaiman dan darimana asal dari bahasa pemrograman php ini. Pengertian PHP PHP atau yang kita kenal dengan Singkata “PHP: Hypertext Prepocessor”, merupakan bahasa pemrograman yang di gunakan secara luas untuk penangan dan pembuatan dan pengembangan dalam sebuah situs web dan bisa digunakan bersamaan dengan HTML. PHP diciptakan oleh Rasmus Lerdof pada tahu 1994. Pada awalnya PHP merupakan singkatan dari “Personal Home Page Tolls”. Dan pada selanjutnya diganti menjadi FI (“Form Hypertext Prepocessor”). Pada perkembanngan Versi PHP 3.0, Nama bahasi ini diubah menjadi “PHP: Hypertext Prepocessor” dengan singkatan “PHP” dengan terus berkembangnya bahasi ini untuk versi terbaruny...